Buku ini disusun untuk menyajikan hasil kajian tentang pengaruh pemberian fisioterapi dada dan pursed lips breathing terhadap bersihan jalan napas pada balita dengan pneumonia. Pneumonia adalah infeksi jaringan parenkim paru yang ditandai dengan adanya demam, peningkatan produksi sekret, batuk, pilek, sesak nafas disertai nafas cuping hidung sehingga dapat mengganggu pola nafas anak. Apabila masalah bersihan jalan nafas tidak ditangani secara cepat maka dapat menimbulkan masalah yang lebih berat seperti balita akan mengalami sesak yang hebat bahkan menimbulkan kematian.
DOWNLOAD