Buku ini mencoba membahas pengaturan hukum peserta program Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan dan pelaksanaan pemberian BPJS sesuai memberikan sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku, selain itu menjelaskan hambatan dan solusi dalam penerapan program jaminan sosial kesehatan di rumah sakit. Semoga buku ini akan membawa manfaat bagi pengembangan ilmu pengetahuan.
DOWNLOAD