//Profil Senyawa Fitokimia dari Ekstrak Buah & Daun Belincong (Marsdenia Brunoniana) yang Berpotensi sebagai Antioksidan

Profil Senyawa Fitokimia dari Ekstrak Buah & Daun Belincong (Marsdenia Brunoniana) yang Berpotensi sebagai Antioksidan

Belincong merupakan salah satu tanaman lokal yang memiliki potensi besar sebagai sumber senyawa bioaktif. Penulis mencoba menyajikan informasi secara sistematis, mulai dari deskripsi tanaman belincong, profil fitokimia ekstrak daun belincong dan buah belincong, serta beberapa senyawa pada belincong yang berpotensi sebagai antioksidan.

Penulis :  Maheswari Naifah Nirmala | Salsabila Ramadlani | Nadyatul Ilma Indah Savira | Joko Waluyo | Kamalia Fikri

Halaman Buku : 75

DOWNLOAD

PRE-ORDER | Rp. 46.000