//Terapi Oksigen Hiperbarik

Terapi Oksigen Hiperbarik

Buku ini mencoba membahas Terapi Oksigen Hiperbarik dapat memperbaiki jaringan mukosa gingiva maksila yang terinfeksi mukormikosis pada pencabutan gigi dan bagaimana mekanisme perbaikannya.

Buku Terapi Oksigen Hiperbarik yang berada ditangan pembaca ini terdiri dari 6 bab :

Bab 1     Pendahuluan

Bab 2     Infeksi Jamur

Bab 3     Penyembuhan Luka Infeksi Gigi

Bab 4     Terapi Oksigen Hiperbarik

Bab 5     Perbaikan Jaringan Mukosa Maksila

Bab 6     Penutup

Penulis :  Fanny Margaretha Laihad

Editor :  Darmawan Edi Winoto, S.Pd. M.Pd.

Halaman Buku : 131

DOWNLOAD

PRE-ORDER | Rp. 56.000