//Integrasi Deep Learning pada Pembelajaran Biologi Berdasarkan Kajian Kualitatif

Integrasi Deep Learning pada Pembelajaran Biologi Berdasarkan Kajian Kualitatif

Integrasi Deep Learning pada Pembelajaran Biologi Berdasarkan Kajian Kualitatif menggambarkan pemahaman, pengalaman, dan refleksi guru dalam mengajar agar siswa bisa memahami konsep biologi mengaitkan pelajaran dengan kehidupan sehari-hari. Melalui temuan dari praktik nyata, pembaca bisa mengetahui bagaimana guru beradaptasi dengan tantangan pendidikan abad ke-21 dan menjadikan deep learning sebagai cara untuk membuat pembelajaran lebih bermakna. Selain menggambarkan hasil eksplorasi integrasi deep learning pada pembelajaran biologi, buku ini juga menguraikan implikasi penerapan deep learning terhadap pengembangan kurikulum, peran pendidik, dan arah masa depan pendidikan biologi. Isinya menyoroti pentingnya dukungan kebijakan, peningkatan kemampuan guru, serta pemanfaatan teknologi digital untuk memperkuat pembelajaran yang lebih adaptif. Buku ini diharapkan bisa menjadi referensi bagi pendidik, mahasiswa, dan peneliti dalam mengintegrasikan pendekatan pembelajaran yang lebih mendalam, relevan, dan berkelanjutan sesuai dengan tantangan global dan kebutuhan generasi masa depan.

Penulis :  Dr. Suhartini Azis, S.Pd., M.Pd | Anisah Rafidah | Muhammad Alif Gazaly

Editor :  Andi Rahmat Saleh, S.Pd., M.Pd

Halaman Buku : 105

DOWNLOAD

PRE-ORDER | Rp. 52.000