//Manfaat Air Putih bagi Kesehatan Ginjal

Manfaat Air Putih bagi Kesehatan Ginjal

Permasalahan kesehatan ginjal kini menjadi tantangan serius di banyak negara, termasuk Indonesia. Penyakit ginjal kerap dijuluki sebagai “silent killer” karena berkembang tanpa gejala yang jelas, namun berdampak signifikan terhadap kualitas hidup dan beban pembiayaan kesehatan. Salah satu faktor yang kerap diabaikan adalah kecukupan asupan air minum harian, yang padahal sangat penting dalam menjaga kesehatan dan fungsi organ ginjal. Sayangnya, kesadaran masyarakat akan pentingnya hidrasi yang adekuat masih rendah.

Buku ini berisi uraian teoritis tentang fisiologi ginjal, mekanisme hidrasi, serta peran air dalam menjaga homeostasis tubuh. Buku ini diharapkan dapat memperkaya khasanah literatur lokal dan menjadi acuan ilmiah dalam pengambilan kebijakan maupun program intervensi promotif-preventif di bidang kesehatan lingkungan dan penyakit tidak menular.

Penulis :  Prof. Dr.PH. Hj. Tasnim, SKM., MPH | Kadek Ayu Karuniawati | Eka Putri Sari

Halaman Buku : 96

DOWNLOAD

PRE-ORDER | Rp. 50.000