Manajemen SDM

Dalam lembaran baru pengelolaan sumber daya manusia, di mana dinamika perubahan terus mewarnai arena bisnis dan organisasi. Buku ini, berjudul "Manajemen Sumber Daya Manusia“ dirancang sebagai respon dari keinginan berbagai pihak untuk memberikan kontribusi terhadap…

Nahwu Mengasah Keterampilan Berpikir Tingkat Tinggi (HOTS)

Higher Order Thinking Skills (HOTS) merupakan bagian dari kompetensi abad 21 yang harus dikuasai. HOTS diwujudkan melalui berpikir kritis, berpikir kreatif, berpikir inovatif, untuk memecahkan permasalahan. Selama ini pembelajaran bahasa Arab belum sepenuhnya mengembangkan keterampilan…

Manajemen Lembaga Pendidikan Sekolah Dasar / Madrasah Ibtidaiyah

Lembaga pendidikan adalah tempat terjadinya pendidikan untuk mengubah sikap dan tingkah laku, mengembangkan potensi diri, dan mengasah keterampilan. Melalui proses pendidikan, peserta didik bisa mendapatkan ilmu pengetahuan dan budaya (nilai dan norma). Proses pendidikan ini dapat…

34 Tokoh Pemasaran

Buku "34 Tokoh Pemasaran" mengungkap rahasia kesuksesan dari para pelopor dan pemikir pemasaran terkemuka di dunia. Dari Philip Kotler hingga Seth Godin, buku ini menyoroti kisah inspiratif dan strategi inovatif mereka dalam membangun merek yang…

Model Parenting Education Responsif Gender

Model ini bertujuan untuk memberikan pendampingan kepada orang tua dalam memahami dan mengatasi peran gender yang dapat mempengaruhi cara mereka mengasuh anak-anak mereka. Tujuan perancangan model parenting education yang responsif terhadap gender sebagai solusi untuk…

Branding Strategy di Era Digital

Merek dalam era digital memiliki ciri khas dan tantangan tersendiri yang berbeda dengan zaman sebelumnya. Dalam konteks digital, merek tidak hanya terbatas pada elemen-elemen fisik seperti logo atau produk, melainkan juga melibatkan interaksi online, keterlibatan…

Komunikasi Politik dan Simbol

Studi komunikasi politik yang terorganisasir bisa dikatakan dimulai dari analisa teknik propaganda yang disusun Harold D. Lasswell (1927). Laswell hingga kini dikenal sebagai bapak perintis ilmu komunikasi. Studi Laswell tentang propaganda politik (Propaganda Technique in…