SISTEM INFORMASI MANAJEMEN Suatu Pengantar

Sistem Informasi Manajemen merupakan bagian dari kategori Sistem Informasi yang tingkatannya berada tepat di atas Sistem Pemrosesan Transaksi.  Jika Sistem Pemrosesan Transaksi bertujuan untuk memperlihatkan aktivitas rutin penuh yang dilakukan staf atau karyawan dalam suatu…

Kumpulan Aplikasi Pemrograman Berorientasi Obyek

Buku kumpulan aplikasi ini mengulas tentang bagaimana merancang aplikasi pemrograman berorientasi obyek sederhana mulai dari membuat aplikasi form pemesanan rental mobil, aplikasi penjualan berbasis desktop, aplikasi laundry berbasis jsp, aplikasi pendataan mahasiswa berbasis jsp, aplikasi…

Sistem Informasi Keuangan UMKM

Buku yang diberi judul “Sistem Informasi Keuangan UMKM” ini memberikan gambaran tentang kualitas laporan keuangan UMKM yang dipengaruhi oleh standar akuntansi keuangan entitas mikro kecil menengah (SAK-EMKM), kompetensi sumber daya manusia, tax planning dan sistem…

MANAJEMEN KEPEMIMPINAN Konsep, Teori, dan Aplikasi

Konsep dalam memahami  kepemimpinan merupakan hal penting dalam suatu organisasi karena menjadi kunci keberhasilan dalam suatu tim yang dapat tercapai dengan baik. Semua keputusan, tindakan, dan laju pertumbuhan suatu organisasi tentunya membutuhkan seorang pemimpin. Visi…

Penyakit Bersumber Lingkungan

Buku ini membahas secara detail  dan terperinci tentang beberapa topik penting yakni Konsep Penyakit Berbasis Lingkungan, Teori Simpul pada Kesehatan Lingkungan; Riwayat Alamiah Penyakit Berbasis Lingkungan; Ruang Lingkup Agent Penyakit Berbasis Lingkungan; Manajemen Penyakit Berbasis…

Langkah Pasti Untuk Promosi Jabatan

Buku ini mencoba membahas peran serta prestasi kerja, loyalitas kerja dan disiplin kerja terhadap promosi jabatan karyawan. Prestasi kerja, loyalitas kerja dan disiplin kerja merupakan peran penting yang harus dimiliki oleh setiap karyawan. Prestasi kerja…