Buku SEMANTIK: STUDI PENGKAJIAN MAKNA merupakan buku yang membahas secara komprehensif tentang aspek-aspek makna dalam bahasa. Buku ini mengupas konsep dasar semantik, jenis-jenis makna, serta hubungan makna antarunit bahasa seperti sinonimi, antonimi, homonimi, polisemi, hingga…
Asuhan Kebidanan Persalinan
Buku Asuhan Kebidanan Persalinan yang brada di tangan pembaca ini terdiri dari 18 topik yaitu: Bab 1 Konsep Normal dalam Persalinan Bab 2 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Persalinan Bab 3 Etika dan Hukum…
Epidemiologi Kesehatan Lingkungan
Buku Epidemiologi Kesehatan Lingkungan yang berada di tangan pembaca ini disusun dengan bahasa yang sederhana dengan maksud agar pembaca mudah memahaminya. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam 13 bab, yaitu: Bab 1 Pengantar Epidemiologi…
Gizi Kuliner
Buku ini terbagi menjadi 17 bab, yaitu: Bab 1 Penyelenggaraan Konsep Gizi Kuliner Bab 2 Siklus Gizi Kuliner Bab 3 Peralatan Gizi Kuliner Bab 4 Resep Masakan Bab 5 Pengolahan…
Pengantar Kesehatan Masyarakat
Dalam buku ini, tertuang secara jelas dan terperinci tentang konsep dan teori kesehatan masyarakat sehingga menjadi dasar dalam mempelajari ilmu kesehatan lainnya. Hadirnya buku ini dapat menjadi pegangan bagi dosen, mahasiswa bahkan masyarakat umum dalam…
Wisata Budaya: Memahami Konsep Dan Pengelolaannya
Wisata budaya merupakan salah satu konsep yang dapat diterapkan dalam pengembangan pariwisata, selain mendorong pelestarian budaya lokal dari suatu kawasan, wisata budaya juga dapat memberikan manfaat secara sosial dan ekonomi pada masyarakat. Dari sisi wisatawan,…
Integrasi Islam dan Sains Modern
Buku ini adalah hasil dari refleksi mendalam dan upaya akademis untuk menjembatani dua ranah penting dalam kehidupan manusia yakni agama dan sains. Islam sebagai agama yang sempurna tidak hanya mengatur aspek spiritual umatnya, tetapi juga…
Desa Mandiri
Buku Desa Mandiri mengupas tuntas konsep kemandirian desa sebagai pilar pembangunan berkelanjutan di era modern. Buku ini mengupas bagaimana desa dapat berkembang menjadi entitas yang mandiri secara ekonomi, sosial, dan budaya tanpa kehilangan identitas lokalnya.Dilengkapi…
Buku Ajar Keperawatan Gerontik untuk Mahasiswa Diploma III…
Buku Ajar Keperawatan Gerontik untuk Mahasiswa Diploma III Keperawatan merupakan panduan komprehensif untuk memahami konsep, teori, dan praktik keperawatan gerontik. Buku ini ditujukan untuk mahasiswa, dosen, dan praktisi keperawatan yang ingin meningkatkan kemampuan dalam memberikan…