//Praktikum Bimbingan dan Konseling Pribadi Sosial

Praktikum Bimbingan dan Konseling Pribadi Sosial

Menjelang era society 5.0, maka diharapkan segala perangkat perkuliahan sudah dirancang dengan baik dan dapat diyakini bahwa mahasiswa dapat belajar secara mandiri tanpa pendampingan yang intens dari tim dosen. Namun demikian, dosen tetap harus menjadi kendali, fasilitator untuk terlaksananya perkuliahan secara mandiri. Buku Praktikum Bimbingan dan Konseling Pribadi Sosial yang telah disusun secara bertahap dalam pelaksanaan perkuliahan bertujuan untuk memandirikan mahasiswa dalam pembelajaran hybrid learning. Semoga buku ini dapat diterima semua kalangan.

DOWNLOAD

PRE-ORDER | Rp 56000