Ekonomi merupakan istilah yang umum yang sering kita dengar, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia istilah Ekonomi diartikan sebagai “ilmu mengenai asas-asas produksi, distribusi, dan pemakaian barang-barang serta kekayaan (seperti hal keuangan, perindustrian, dan perdagangan) pemanfaatan uang, tenaga, waktu, dan sebagainya yang berharga; tata kehidupan perekonomian (suatu negara); urusan keuangan rumah tangga (organisasi, negara)”. Mengingat banyaknya istilah yang muncul dalam dunia ekonomi diperlukan adanya buku istilah ekonomi agar dapat memudahkan orang awam dalam memahami arti-arti kata dan istilah ekonomi.
DOWNLOAD