Bidan memiliki tanggung jawab profesional utama yang terkait dengan menjadi profesi kesehatan yang diatur. Bidan sebagai profesional kesehatan, harus memahami praktik kebidanan dengan sistem yang diatur. Bidan harus menyadari bahwa bekerja berdasarkan peraturan perundangundangan dan profesional untuk melaksanakan praktik kebidanan karena menjadi tanggung jawab mereka. Bidan harus profesional dengan meningkatkan pemahaman tentang tanggung jawab bidan sebagai tenaga kesehatan yang memiliki regulasi. Buku Profesionalisme kebidanan yang berada ditangan pembaca ini disusun dalam 9 Bab yaitu:
Bab 1 Filosofi Bidan dan Kebidanan yang Mendasari Profesionalisme
Bab 2 Peran dan Tanggung jawab Bidan
Bab 3 Pelayanan Kesehatan
Bab 4 Peran Bidan di Kesehatan Masyarakat
Bab 5 Budaya/Tradisi dalam Kebidanan
Bab 6 Hubungan Bidan-Ibu dan Komunikasi Efektif
Bab 7 Intelegensi Emosional & Pengambilan Keputusan
Bab 8 Etika Biomedis dan Aplikasinya dalam Praktik Kebidanan
Bab 9 Kepemimpinan dalam Kebidanan
DOWNLOAD