“Perencanaan Jalan Raya” adalah sebuah buku referensi yang membahas berbagai aspek penting dalam perencanaan dan desain jalan raya. Ditulis bersama oleh rekan-rekan sesama dosen Teknik Sipil dari berbagai Universitas di Indonesia yang memiliki bidang keahlian dan pengalaman di bidang transportasi dan infrastruktur jalan, buku ini dapat menjadi referensi bagi mahasiswa, profesional, dan praktisi di bidang teknik sipil. Buku ini memberikan pembaca pemahaman menyeluruh tentang proses perencanaan dan pembangunan jalan raya. Diharapkan pembaca dapat menerapkan pengetahuan yang diperoleh untuk meningkatkan kualitas dan efisiensi dalam proyek-proyek infrastruktur jalan di masa depan. Selain itu, buku ini juga memperkaya wawasan mengenai tantangan dan solusi dalam perencanaan jalan raya yang berkelanjutan dan ramah lingkungan.
Buku ini terdiri dari 9 Bab yang membahas tentang :
Bab 1 Perencanaan dan Perancangan Jalan Raya
Bab 2 Pembentukan Badan Jalan
Bab 3 Persiapan Tanah Dasar Untuk Badan Jalan
Bab 4 Lapisan Pondasi Perkerasan
Bab 5 Pekerjaan Lapis Perkerasan Permukaan
Bab 6 Instalasi Drainase
Bab 7 Bangunan Perlengkapan dan Keselamatan Jalan
Bab 8 Spesifikasi dan Standar Desain Jalan
Bab 9 Pemeliharaan Jalan
DOWNLOAD