Buku ini hadir dari kajian mendalam mengenai manajemen sumber daya manusia (MSDM), dengan fokus pada strategi, implementasi, dan tantangan terkini dalam mengelola sumber daya manusia di era globalisasi dan transformasi digital.
Dalam dunia bisnis yang semakin dinamis, peran MSDM tidak lagi sekadar mengelola tenaga kerja, tetapi juga menjadi mitra strategis dalam menciptakan keunggulan kompetitif bagi organisasi. Oleh karena itu, buku ini dirancang untuk memberikan pemahaman yang lebih mendalam tentang konsep MSDM modern, mulai dari perencanaan strategis, manajemen kinerja, pengembangan kepemimpinan, hingga isu-isu terbaru seperti keberagaman, inklusi, serta dampak teknologi terhadap pengelolaan tenaga kerja.
Penulis : Assoc Prof. Akhmad Darmawan, S.E., M.Si., Ph.D. | Assoc Prof. Ahmad Zainal Abidin Bin Razak, Ph.D. | Assoc Prof. Dr. Hariyaty Binti AB Wahid
Editor : Dr. Drs. Danang Sunyoto, S.H., S.E., M.M., C.B.L.D.M.
Halaman Buku : 418
DOWNLOAD
PRE-ORDER | Rp. 114.000