Aplikasi Komputer Microsoft Word dan Microsoft Excel

Buku "Pengantar Aplikasi Komputer" adalah panduan praktis yang dirancang untuk membantu pembaca memahami dasar-dasar aplikasi komputer dan bagaimana menggunakannya secara efektif dalam kehidupan sehari-hari. Buku ini ditujukan bagi pembaca yang baru mengenal dunia komputer dan…

Biologi Reproduksi dan Mikrobiologi

Buku ini berisi materi tentang Biologi Reproduksi Dan Mikrobiologi yang terdiri dari 13 Bab diantaranya: BAB 1 Anatomi Fisiologi Sistem Reproduksi Pria BAB 2. Gametogenesis Dan Fungsi Reproduksi BAB 3 Proses Kehamilan, Tumbuh Kembang Fetus,…

Asesmen Berbasis Etnomatematika

Alhamdulillah telah hadir dihadapan Anda buku “Asesmen Berbasis Etnomatematika”. Buku ini perlu Anda miliki, karena dalam buku ini: Siswa akan diajak untuk mengaitkan konsep matematika dengan budaya dan kehidupan sehari-hari. Hal ini dapat meningkatkan pemahaman…

Academic Writing Developing Paragraph to Essay

Buku ini terdiri dari 8 bab dan masing-masing bab disertai dengan latihan-latihan untuk menjejaki gagasan, ide dan pendapat serta berbagi pengalaman  para mahasiswa terhadap pokok-pokok materi dari masing-masing pembahasan. Dengan memiliki pengetahuan tersebut mahasiswa akan…

Hubungan Dukungan Keluarga dengan Fungsi Kognitif pada Lansia

Peningkatan penduduk lansia akan menjadi sebuah peta masalah sosial, ekonomi dan kesehatan. Permasalahan yang sering dihadapi lanjut usia seiring  berjalannya waktu, dimana akan terjadi bermacam penurunan organ tubuh. Penurunan fungsi disebabkan karena berkurangnya jumlah sel…

Konsep Nilai dalam Budaya Melayu

Pengamat minyimpulkan bahwa alasan utama mengapa sebagian negara dan kelompok etnis lebih berhasil daripada yang lainnya terletak dalam nilai-nilai budaya yang secara kuat membentuk kinerja politik, ekonomi, dan sosial. Otonomi Daerah sebagai salah satu agenda…